RECORD DETAIL
Back To Previous
Back To Previous
Title | Analisa Terhadap Faktor-Faktor Pembentuk Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi serta Pengaruhnya Terhadap Kinerja dengan Metode Structural Equation Modelling (Studi Kasus di PT. Langgeng Krida Perkasa, Bekasi) |
Edition | |
Call Number | |
ISBN/ISSN | |
Author(s) | Pria Aditama |
Subject(s) | PERSONNEL MANAGEMENT Structural Equation Modelling |
Classification | 658.314 |
Series Title | GMD | Tugas Akhir |
Language | Indonesia |
Publisher | Jurusan Teknik Industri FTI-ITS |
Publishing Year | 2005 |
Publishing Place | Surabaya |
Collation | |
Abstract/Notes | |
Specific Detail Info | Penelitian ini meneliti tentang faktor-faktor yang mempengaruhi variabel kepuasan kerja, komitmen organisasi, motivasi kerja, ability dan performansi kerja serta interaksi yang terjadi antara variabel-variabel tersebut berkaitan dengan kebijaksanaan perusahaan yang menurunkan premi/bonus tetapi menaikkan target produksi. Juga akan diteliti hubungan antara karekteristik (faktor demografi) karyawan dengan variabel kepuasan kerja, komitmen organisasi, motivasi kerja, ability dan performansi kerja. Penelitian ini menggunakan metode Structural Equation Modelling (SEM). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kebijaksanaan perusahaan yang berkaitan dengan training, otonomi, keamanan kerja dan hubungan sosial antara bawahan dan atasan sangat efektif meredam ketidakpuasan karyawan. Disamping itu terdapat interaksi yang signifikan antara komitmen organisasi dan motivasi kerja, motivasi kerja dan ability, motivasi kerja dan performansi kerja. Kata kunci : kepuasan kerja, komitmen organisasi, motivasi kerja, ability dan performansi kerja, Structural Equation Modelling |
Image | |
File Attachment | LOADING LIST... |
Pembimbing | Dr. Ir Moses L. Singgih, MSc,MRegSc |
Volume | 1 |
Availability | LOADING LIST... |
Back To Previous |