Warning: Creating default object from empty value in /var/www/html/rbti/lib/lang/php-gettext/gettext.inc on line 148
Identifikasi, Pengukuran, dan Minimasi Waste untuk Perbaikan Value Stream pada Order Fulfillment System dengan Pendekatan Lean Thinking (Studi Kasus : PT. Arto Metal Internasional)
 
 
 
Select Language
Simple Search
Advanced Search
Title : Author(s) :
  • SEARCHING...
Subject(s) :
  • SEARCHING...
Pembimbing : Publish Year : GMD : Collection Type :
RECORD DETAIL
Back To Previous  
Title Identifikasi, Pengukuran, dan Minimasi Waste untuk Perbaikan Value Stream pada Order Fulfillment System dengan Pendekatan Lean Thinking (Studi Kasus : PT. Arto Metal Internasional)
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s) Bayu Satria Irawan
Subject(s) Lean Thinking
Value Stream
Classification 658.72
Series Title
GMD Tugas Akhir
Language Indonesia
Publisher Jurusan Teknik Industri FTI-ITS
Publishing Year 2007
Publishing Place Surabaya
Collation
Abstract/Notes
Specific Detail Info PT.Arto Metal International (PT. ARMET) merupakan salah satu industri manufaktur kompor yang tengah berusaha meningkatkan efisiensi dan produktivitas demi menciptakan value yang lebih tinggi bagi customer. Pengurangan overall lead time dan biaya produksi merupakan sebagian dari beberapa target yang ingin dicapai perusahaan. Pembuatan big picture map dilakukan untuk memberikan gambaran awal terhadap value stream dari order fulfillment system perusahaan. Identifikasi dan pengukuran waste dilakukan pada tahap selanjutnya dengan menerapkan waste assessment model yang dikembangkan untuk menyederhanakan pencarian permasalahan waste. Pemilihan value stream mapping tools yang paling efektif dilakukan dengan menggunakan pendekatan value stream analysis tools (VALSAT) untuk mendetailkan kembali value stream. Dari hasil penelitian value stream mapping tool yang terpilih adalah process activity mapping (PAM) dan supply chain response matrix (SCRM). Rekomendasi perbaikan utama yang dusulkan ada dua yaitu pengaturan batch size berdasarkan production lead time dan pengaturan aliran kerja operator. Estimasi perbaikan yang dicapai adalah pengurangan total production lead time sampai 40,59% untuk komponen tatakan base, 32,69% untuk meja atas, dan 22,96% untuk tangki. Kata kunci : Value stream, big picture mapping, waste assessment model, process activity mapping, supply chain response matrix
Image
File Attachment
LOADING LIST...
Pembimbing Prof. Dr. Ir. Suparno, MSIE
Volume 1
Availability
LOADING LIST...
  Back To Previous