Warning: Creating default object from empty value in /var/www/html/rbti/lib/lang/php-gettext/gettext.inc on line 148
Penentuan Value Stream Mapping untuk Meningkatkan Produktivitas Perusahaan pada Divisi Produksi Peralatan Industri Proses PT. Barata Indonesia
 
 
 
Select Language
Simple Search
Advanced Search
Title : Author(s) :
  • SEARCHING...
Subject(s) :
  • SEARCHING...
Pembimbing : Publish Year : GMD : Collection Type :
RECORD DETAIL
Back To Previous  
Title Penentuan Value Stream Mapping untuk Meningkatkan Produktivitas Perusahaan pada Divisi Produksi Peralatan Industri Proses PT. Barata Indonesia
Edition
Call Number
ISBN/ISSN
Author(s) Rhichard Kristian
Subject(s) Productivity
Value Stream Mapping
Classification 658.566
Series Title
GMD Tugas Akhir
Language Indonesia
Publisher Jurusan Teknik Industri FTI-ITS
Publishing Year 2007
Publishing Place Surabaya
Collation
Abstract/Notes
Specific Detail Info Poduktivitas suatu perusahaan dapat dilihat dari kemampuannya perusahaan dalam menjalankan proses produksi secara efektif dan efisien. Semakin efisien sistem produksi perusahaan tersebut maka semakin sedikit timbul pemborosan dalam aktivitas produksi mereka. Dengan mengetahui value stream dari suatu proses produksi, dapat diidentifikasi aktivitas-aktivitas yang tergolong pemborosan bagi perusahaan. Aktivitas-aktivitas yang tidak memberikan nilai tambah ini perlu dihilangkan dari sistem produksi suatu perusahaan sehingga proses produksi bisa berjalan lebih efisien. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pemborosan-pemborosan yang sering timbul dalam proses produksi head vessel di PT. Barata Indonesia. Identifikasi pemborosan ini diawali dengan peggambaran Big Picture Mapping proses produksi untuk mengidentifikasi value stream dari proses produksi head vessel. Selanjutnya adalah membobotkan waste (7 waste) yang ada diperusahaan untuk kemudian dianalisa dengan value stream analysis tool (VALSAT) untuk memilih detail mapping yang digunakan untuk menganalisa. Dari analisa detail mapping, didapatkan hasil bahwa pemborosan yang paling besar adalah adanya cacat produk dalam prose produksi. Cacat yang timbul ini akibat dari pemuluran material ketika sedang diproses. Rekomendasi yang diberikan peneliti adalah mengakomodasi pemuluran material ini dalam proses desain produk untuk setiap proyek yang diterima perusahaan Kata kunci: Produktivitas, Waste, Value stream anlysis tool (VALSAT)
Image
File Attachment
LOADING LIST...
Pembimbing Ir. Moses L. Singgih, MSc., MReg Sc.,PhD
Volume 1
Availability
LOADING LIST...
  Back To Previous