RECORD DETAIL
Back To Previous
Back To Previous
Title | Penilaian Kinerja dengan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award untuk Kriteria Pendidikan Berdasarkan Hubungan Dependence antar Subkriteria Menggunakan Analytic Network Process (Studi Kasus : Jurusan Teknik Industri-ITS Surabaya) |
Edition | |
Call Number | 2008/II/33 |
ISBN/ISSN | |
Author(s) | Era Muji Susilowati |
Subject(s) | ANP MBNQA Performance Measurement QUALITY ASSURANCE |
Classification | 658.151 1 |
Series Title | GMD | Tugas Akhir |
Language | Indonesia |
Publisher | Jurusan Teknik Industri FTI-ITS |
Publishing Year | 2008 |
Publishing Place | Surabaya |
Collation | |
Abstract/Notes | |
Specific Detail Info | Mutu suatu jurusan di suatu perguruan tinggi perlu ditingkatkan secara berkelanjutan (continuous improvement) karena meningkatnya persaingan. Eksistensi suatu jurusan pada perguruan tinggi di masa mendatang tidak hanya tergantung pada pemerintah melainkan pada penilaian stakeholder, oleh karena itu pada penelitian ini digunakan ranking yang ditentukan oleh stakeholder. Penelitian ini menggunakan kriteria Malcolm Baldrige National Quality Award untuk Kriteria Pendidikan sebagai salah satu model penjaminan mutu perguruan tinggi. Namun, ranking kriteria ditentukan berdasarkan stakeholder dengan Analytic Network Process. Selanjutnya, dilakukan rekomendasi perbaikan berdasarkan ranking yang didapatkan. Penelitian ini menghasilkan ranking yang tertinggi yaitu kriteria Results dan ranking terendah yaitu kriteria Stakeholder Focus, dan diperoleh nilai kinerja jurusan sebesar 500. Hasil tersebut menunjukkan bahwa kinerja jurusan adalah good performance. Rekomendasi untuk kriteria terendah yang sesuai dengan kondisi jurusan Teknik Industri adalah meningkatkan target Key Performance Indicator untuk indikator penelitian dosen dan indikator pelayanan administrasi dengan membuat dokumen standar pelayanan. Rekomendasi ini telah divalidasi oleh pihak jurusan diwakili oleh Ketua Jurusan. Kata kunci : Quality Assurance Pendidikan Tinggi, MBNQA untuk Kriteria Pendidikan, ANP, Penilaian kinerja |
Image | |
File Attachment | LOADING LIST... |
Pembimbing | Dr. Ir. Moses L. Singgih, MSc., MRegSc. |
Volume | 1 |
Availability | LOADING LIST... |
Back To Previous |