RECORD DETAIL
Back To Previous
Back To Previous
Title | Dampak Kebijakan Harga BBM terhadap Kemiskinan di Indonesia : Sebuah Pendekatan Model Dinamik |
Edition | |
Call Number | 2009/II/16 |
ISBN/ISSN | |
Author(s) | Kuntum Khoiro Ummatin |
Subject(s) | Dynamic System Policy Poverty |
Classification | 003.85 |
Series Title | GMD | Tugas Akhir |
Language | Indonesia |
Publisher | Jurusan Teknik Industri FTI-ITS |
Publishing Year | 2009 |
Publishing Place | Surabaya |
Collation | |
Abstract/Notes | |
Specific Detail Info | Gejolak perekonomian global melanda hampir seluruh negara di dunia, termasuk Indonesia. Untuk itu, berbagai kebijakan pengendalian harga BBM telah dilakukan pemerintah yang berdampak pada tingkat PDB, jumlah pengangguran, serta jumlah orang miskin. Data BPS menyebutkan jumlah orang miskin 2008 sebesar 15.42 % penduduk Indonesia. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana hubungan antara kebijakan harga BBM dengan angka kemiskinan. Sehingga diketahui variabel-variabel yang berpengaruh terhadap sistem untuk dapat mengelaborasi pengaruh kebijakan harga BBM terhadap masyarakat miskin di Indonesia. Salah satu pendekatan yang digunakan adalah permodelan sistem dinamik, dimana dapat diketahui perilaku sistem dari waktu ke waktu dan untuk mengevaluasi kebijakan yang telah dilakukan. Variabel yang mempengaruhi kemiskinan antara lain adalah pendapatan, pendidikan, kesehatan dan tingkat kesempatan kerja. Hasil penelitian menyebutkan dari simulasi skenario didapatkan bahwa skenario kebijakan kompensasi BBM secara langsung pada masyarakat miskin dapat mengurangi angka kemiskinan. Dengan skenario ini jumlah orang miskin pada tahun 2015 sebesar 1.09 %. Sedangkan dengan skenario kedua yaitu penurunan harga BBM didapatkan bahwa jumlah orang miskin pada 2015 sebesar 13.2 %. Namun untuk variabel tingkat pendapatan dan tingkat kesempatan kerja, nilai yang lebih tinggi ditunjukkan pada skenario penurunan harga BBM. Karena dengan menjaga kestabilan harga dan murahnya harga BBM memicu besaran inflasi. Kenaikan harga BBM akan mempengaruhi kenaikan besaran inflasi dan harga komoditas lain, namun penurunan harga BBM tidak diikuti dengan penurunan harga komoditas barang dan jasa lain. Kata Kunci : Harga BBM, kemiskinan, Kebijakan, model, sistem dinamik |
Image | |
File Attachment | LOADING LIST... |
Pembimbing | Prof. Dr. Ir. Budisantoso W., M.Eng;Arief Rahman, ST., MSc |
Volume | 1 |
Availability | LOADING LIST... |
Back To Previous |