RECORD DETAIL
Back To Previous
Back To Previous
Title | Penerapan Metode Lean Project Management Dalam Perencanaan Proyek Konstruksi pada Pembangunan Gedung SDN Bektiharjo II Semanding Tuban |
Edition | |
Call Number | 2011/II/50 |
ISBN/ISSN | |
Author(s) | Hapsari, Ratih Indri |
Subject(s) | Lean Project Management Critical Chain |
Classification | 658,404 Hap p |
Series Title | GMD | Tugas Akhir |
Language | Indonesia |
Publisher | Jurusan Teknik Industri FTI-ITS |
Publishing Year | 2011 |
Publishing Place | Surabaya |
Collation | 20 cm |
Abstract/Notes | Kata Kunci : Lean project management, Waste, Critical Chain. |
Specific Detail Info | Di dalam pelaksanaan proyek, ada dua kemungkinan yang dapat terjadi, yaitu berhasil dan gagal. Dikatakan berhasil apabila tepat waktu dan tepat anggaran, dan dikatakan gagal apabila terlambat atau anggaran proyek membengkak. Keterlambatan pada proyek dapat disebabkan ketidakproduktifan elemen-elemen yang terlibat dalam pelaksanaan proyek, yang pada akhirnya tidak dapat memberi nilai tambah pada produk akhir atau lebih dikenal dengan istilah Non Value-Adding Activities (waste). Untuk mengatasi kendala-kendala tersebut diperlukan perbaikan perencanaan dengan menggunakan pendekatan Lean project management (LPM), yang didalamnya dilakukan pengidentifikasian waste, resiko dan estimasi kebutuhan proyek (waktu, sumber daya, dan biaya), estimasi waktu dilakukan dengan menggunakan metode penjadwalan Critical Chain Project Managament (CCPM). Berdasarkan hasil identifikasi dengan melihat kondisi lapangan dan karakteristik proyek pembangunan gedung SDN Bektiharjo II Semanding Tuban, didapatkan waste yang berpotensi muncul saat pelaksanaan proyek yaitu waiting dan defect, dan dari hasil penanganan waste dengan menggunakan penjadwalan CCPM didapatkan penghematan waktu pengerjaan proyek sebesar 11 hari dan penghematan biaya sebesar Rp. 5.913.374. Kata Kunci : Lean project management, Waste, Critical Chain. |
Image | |
File Attachment | LOADING LIST... |
Pembimbing | Prof.Dr.Ir. Moses L.Singgih, M.Sc.M.Reg.Sc. |
Volume | |
Availability | LOADING LIST... |
Back To Previous |